• home
Home » , , » MMM Indonesia Penipuan / Scam / Ponzi / Skema Piramida

MMM Indonesia Penipuan / Scam / Ponzi / Skema Piramida

MMM Indonesia, Arisan Berantai Asal Rusia

MMM didirikan 1989 by Sergei Mavrodi, Vyacheslav Mavrodi, dan Olga Melnikova. Ketiganya menggunakan nama keluarga mereka sebagai nama usaha. MMM bermula dengan usaha jual beli computer dan peralatan kantor. Akan tetapi pada bulan Januari 1992 MMM dituduh menggelapkan pajak. Kasus ini mengakibatkan kebangkrutan. Lalu MMM banting setir ke usaha jual beli saham. Usaha ini pun tidak mendatangkan hasil yang baik.

Bulan February 1994 MMM memulai usaha pyramid scheme atau phonzi. Pyramid scheme atau phonzi yaitu usaha mengumpulkan dana masyarakat dengan iming-iming pengembalian atau profit yang tinggi. Investor juga wajib merekrut member lain untuk menyetor dananya. Usaha ini biasa disamarkan dalam aneka bentuk seperti kospin, MLM, atau aneka bisnis investasi gadungan lainnya.

Dimasa itu MMM mengumpulkan dana masyarakat dengan janji hasil investasi 1.000% setahun! Rakyat Rusia yang sedang dalam masa transisi reformasi berbondong-bondong menanamkan duitnya. MMM berhasil mengumpulkan dana rakyat Rusia dalam jumlah yang sangat besar, sampai mencapai USD50 juta (Rp500 M) per hari! Bisnisnya tetap berjalan karena Pyramid Scheme merupakan usaha legal di Rusia.

Sergey Mavrodi: Jagoan arisan berantai (Pyramid scheme)

Akan tetapi pada bulan July 1994 MMM ditutup pemerintah Rusia karena tuduhan pengelakan pajak. Saat itu, MMM berhutang antara 50 Milyar – 100 trilyun Rubel (mata uang Rusia) kepada para investornya. Wikipedia menyebut setidaknya 50 orang investor bunuh diri karena tidak mendapatkan uangnya kembali. MMM kemudian dinyatakan bangkrut pada bulan September 1997.

Sergey Mavrodi sempat menghilang. Ada yang mengatakan ia pindah ke AS, ada juga yang meyakini ia tetap di Moskow sambil memanfaatkan uang masyarakat yang telah dikumpulkannya. Dari persembunyiannya, Mavrodi dengan dibantu rekan dan kerabatnya masih sempat mencoba usaha yang sama. Kali ini dengan menggunakan bisnis ‘permainan saham’ dengan janji pengembalian investasi 200%. Meski pernah jatuh, bisnis Mavrodi masih menarik minat banyak orang. Tidak lama kemudian, bisnis ini kembali bangkrut dan sekitar 20.000 – 275.000 orang kehilangan uang mereka. Kerugian para korban ditaksir mencapai USD5,5 juta (sekitar Rp50 milyar).

Tahun 2003 Mavrodi ditemukan lalu dijebloskan ke dalam penjara. Ia dihadapkan pada sejumlah tuntutan. Ia baru bebas dari hukuman pada tanggal 22 Mei 2007. Tidak kapok-kapok, Mavrodi kembali menjalankan bisnisnya, kali ini dengan nama MMM-2011. Dengan gamblang Mavrodi menyatakan bisnisnya sebagai bisnis pyramid dimana ‘orang memberi saling memberikan uangnya, tanpa alasan yang jelas.’ Entah mengapa, pada bulan Mei 2012 ia menutup MMM-2011.

Tetapi ditahun 2011 ia telah meluncurkan MMM di India yang disebut MMM India. Beberapa bulan terakhir MMM Indonesia juga telah beroperasi. Member menyetor uang, lalu merekrut member lainnya, kemudian member mendapatkan bonus dari hasil setoran member di bawahnya. Dapat dipastikan MMM hanya akan beroperasi di negara-negara berkembang karena negara-negara maju jelas menetapkan pyramid scheme seperti ini sebagai bisnis terlarang dan illegal.

Tidak Ada Jaminan Investasi?
MMM jelas bukanlah bisnis investasi. Dalam website atau video-video yang ditayangkan oleh MMM, secara gamblang dijelaskan bahwa MMM tidaklah melakukan investasi atau memutar uang tersebut dalam suatu industri atau bisnis tertentu. Uang yang dibayarkan kepada member semata-mata berasal dari member yang menyetor sebelumnya. Betul-betul bisnis murni piramida atau phonzi.
Karena tidak ada jaminan, bisnis ini (katanya) didasarkan atas rasa saling percaya di antara member. Suatu hal yang tentu tidak mudah karena para member sendiri belum tentu saling kenal. Sistim jual beli poin diistilahkan Give Help (‘Membantu’) saat join /membeli poin dan Get Help (Minta Bantuan) saat menjual poin alias menarik dana.

Member yang akan bergabung membeli sejumlah unit poin yang disebut MAVRO. Keuntungan member nantinya ditentukan oleh nilai MAVRO ini. Setiap bulan nilai MAVRO dinaikkan dan diatur secara pribadi oleh Tuan Mavrodi sendiri (hebat ya…). Dengan kata lain, makin lama harga untuk bergabung ke MMM akan semakin naik karena nilai poin akan dinaikkan.Secara sederhana digambarkan bahwa jika saat ini nilai 1 Mavro = Rp. 1000, maka jika Anda bergabung dengan uang Rp 1 juta, Anda bisa membeli 1000 poin Mavro. Bulan depan, nilai Mavro mungkin naik 30% sehingga menjadi 1 Mavro = Rp1.300 (saat tulisan ini diturunkan MMM menjanjikan keuntungan 30% – 55%). Anda yang menjual poin Anda (Get Help alias menarik dana) akan mendapat Rp1,3 juta atas 1.000 poin yang Anda miliki. Disaat yang sama, seseorang yang punya uang Rp1 juta, hanya bisa memperoleh 769 Mavro (Rp1 juta : 1.300) karena MAVRO telah dinaikkan nilainya; demikian seterusnya.

Dengan semikian nilai poin Mavro ditentukan secara pribadi oleh Tuan Mavrodi. Poin ini jelas berbeda dengan hitungan poin dalam investasi sebenarnya seperti asuransi unit link atau reksadana. Dalam investasi yang sebenarnya, uang investor ditanamkan dalam berbagai jenis usaha, sementara di MMM, uang Anda tidak diinvestasikan dalam bentuk apapun. Secara sederhana dapat dikatakan bahwa Anda akan memperoleh keuntungan dari dana orang lain. Peserta MMM menyebutnya, menerima bantuan alias GET HELP.

Jadi MMM bukanlah investasi apalagi bisnis, melainkan money game semata (jika Anda tidak mau menyebutnya arisan berantai). Ohya, dari segi legalitas, MMM tidaklah memiliki izin investasi dari OJK untuk menarik dana dari masyarakat. So, bila terjadi sesuatu, Anda tidak bisa menuntut siapa-siapa, karena Anda telah memasuki bisnis “aku percaya saja” dengan kerelaaan sendiri. Tapi biasanya korban-korban money game tidak pernah menuntut karena malu akan kebodohan sendiri.

Sekian dulu artikel kali ini tentang MMM Indonesia Penipuan / Scam / Ponzi / Skema Piramida
Semoga bermanfaat.

Sumber: http://howmoneyindonesia.com/2012/12/18/mmm-indonesia-arisan-berantai-dari-rusia/

87 comments:

  1. Tas Selempang Ob 1 ehhhm memang perlu belajar banyak nih

    BalasHapus
  2. Emang lho penulis udah cb udah berani comentar, siapa tahu rasa lemper kalau g dibuka dl coba dulu baru rasakan enak, kalau penulis gabung trusss dah sesuai system uang gak kembali biar aku yang ganti 3x lipat karna saya yg sudah merasakannya, jgn ingin terkenal hanya dengan copy paste tulisan orang, jaya slalu m3, by rozy assamarany

    BalasHapus
    Balasan
    1. Orang yg nulis ini, adalah org yg kurang kerjaan/goblok. Napain bilang ini itu, duduk aja diam kenapa. Iri lihat manusia saling membantu???
      Gak mau membantu ya duduk manis dan diam2 aja, toh gak ada yg benci. Klu bikin blok ini, malah bikin org benci kamu. Salam M3 long live MMM. By manager 1000 MMM. Penghasilan 180jt perbulan.

      Hapus
    2. LongLifeMMM
      bersama kita sukses

      Yang bikin blog belum rasain sukses & nikmatnya MMM

      Hapus
    3. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
    4. Manager 1000 penghasilan 180jt per bulan. Selamat terlihat kalau selama ini anda gunakan MMM hanya untuk mesin pencetak uang.
      Anda katakan ini penghasilan ? Jadi selama ini ManusiaMembantuManusia hanya judul belaka ? Tidak ada niat membantu yang membutuhkan yang saya lihat. Membuat kita semakin kaya "IYA". Dan anda sudah berhasil KAYA. Selamat. Jika anda berpenghasilan ratusan juta perbulan dan kalau sampai ada orang sekitar rumah anda yang kelaparan, maka demi Tuhan anda adalah orang yang berhati MULIA.

      Hapus
  3. Maaf sebelumnya ** emangnya penulis sudah gabung , tentunya blm kan sehingga bs komentar , ibarat lemper , bs tahu rasanya enak ya karna buka kulitnya rasakan enaknya, andai penulis gabung dah sesuai system sampai uang hilang g kembali biar aku yang ganti 3x lipat kantong ku sendiri, jgn ingin terkenal dgn cara copy paste tulisan orang lain, saya yg sdh merasakanya sendiri, jaya selalu m3 bersama kita bs.by rozy assamarany

    BalasHapus
    Balasan
    1. Lah untuk tahu tai itu enak apa perlu dicoba ?
      Belajar dari masa lalu bray .. sebodoh-bodohnya keledai dia tak akan jatuh ke lubang yang sama

      Hapus
    2. darimana anda tau kalau rasa tai itu gk enak ?
      dari rasanyakah? atau hanya dari baunya?
      atau hanya dari "kata orang"

      padahal "kata orang" tai kucing pun terasa coklat kalau cinta sudah melekat
      yang bener yang mana nih
      jangan plin plan woe

      beda cerita kalau gini,
      coba anda cicipi dikit dlu itu tai baru silakan menggonggong
      baru saya percaya hehehe

      Hapus
    3. emangnya mmm to tai, dasar iq jongkok...

      Hapus
    4. Gila ya masih percaya aja, awal emang terasa manis belakangan bakal ngerasain pahitnya. makin lama bisnis ini jalan makin banyak uang yang bakal hilang dan makin banyak juga orang yang rugi. Berpikir secara logika aja bro! Sampai sekarang belum ada tuh orang MMM yang dapat menjelaskan saya dari mana dapat 30% tanpa bekerja ato menjual produk.

      Hapus
    5. uangnya udah balik 1000%% goblok, mana mungkin bisa dibilang rugi,, dasar goblok

      Hapus
  4. Bener gan Rozy, cuman copas ya gitulah.... hehehehe..... beluam merasakan manfaat MMM, sekarang MMM juga banyak memberikan bantuan kepada masyarakat. Komunitas MMM di beberapa daerah melakukan amal.

    BalasHapus
  5. Itu fakta sejarah
    Gak perlu ikut jadi korban
    Knp pak budiono sama kwik kian gie.gak ikutan mmm ya?
    Masalah.century dan.utang negara beres dong ya?
    Bodoh ya mereka?:D

    BalasHapus
  6. http://ekonomi.kompasiana.com/bisnis/2014/03/04/mmm-indonesia-penipuan-baru-yang-meresahkan-639163.html monggo di baca

    BalasHapus
    Balasan
    1. Yg bahas ini mah sudah basi, sampe skrg juga mmm lamcar. Wartawannya iri lihat temannya main mmm. Dianya takut, jadi memposting supaya mmm menjadi momok masayarat.

      Hapus
  7. Numpang Komeng y Sob, Bijak lah menanggapi sgala sesuatu hal …, apa yang qta rasakan, lihat dengan mata kepala jiwa raga ato sesuatu hal yang pernah menimpa diri qta secara langsung dan qta sharing agar sobat lain bisa mencegah hal yang qta alami tidak terjadi lagi ITU..! yang patut diacungi jempol, apalah gunanya membawa dalil ayat kitab suci pabila hanya sbagai alat untuk menuding dan menuduh sesama atas hal yang qta sendiri blom merasakan langsung baik dan tidaknya,, cuman hanya katanya ini, katanya itu, dsb. maka skali lagi bersikaplah bijak sobat….. daripada debat kusr karena dah ndak musim jamannya delman pake kuda, ya mending yang anggep ndak bermanfaat ato merugikan y sudah, ndak perlu nompori yang lain toh itu kan hanya opini pribadi, blm tentu yg sdh menjalani mengalami keburukan seperti pola pikir pendapat orang yg hanya ngomentari tapi ura nglakoni …. matrnwn …..

    BalasHapus
  8. memberikan keuntungan 30% jadi ke inget yang terjadi di kampung saya dulu

    awal awalnya kita di beri bunga lebih besar dari bank nasional sehingga banyak orang ambil uang yg dulu nya di simpan di bank pindah ke yang memberikan bunga besar tadi. Dan ternyata di tipu karena pemiliknya kabur.
    ironis sekali

    walaupun memberikan keuntungan 30% tetep saja was was yang ada

    BalasHapus
  9. MMM...itu Munafik,Munafik karena niat saling menolong tapi ujungnya berlomba2 bwt mendapatkan keuntungan perbulannya 30 %, bahkan jika bisa mengajak orang sebanyak2nya akan diberikan keuntungan lebih, Munafik karena MMM sudah tidak percaya lg dg yang namanya BANK tapi bagi MMM berguna bwt sistem Transfer rekening... Munafik karena kebanyakan penjabaran ttg MMM hanya diutamakan yg baik2 saja tanpa ada jeleknya hanya dg saling percaya n lepas tanggung jawab jika ada yang dirugikan,Yang tidak terima silahkan cari saya bos2 MMM Terhormat Budak Mavrodi !!sekalipun semua orang sudah Terperdaya dg namanya MMM saya pribadi tetap MENENTANG&ANTI MMM

    BalasHapus
  10. untung aku blm jadi ikut. makasih buat semua infonya

    BalasHapus
  11. untung saya sudah ikut.. makasih buat semua

    BalasHapus
  12. yang ikut alhamdulillah udah dapat hasil . yg gak mau ikut ya sudah gigit jari aja gitu aja kok repot

    BalasHapus
  13. biarkan anjing menggonggong hafilah ttp berlalu, penting pemasukan ane tambah terus tiap bulannya bahkan sdah pek 5jt lebih, jalan trus mmm.

    BalasHapus
  14. Pro dan kontra itu biasa, kalo berani monggo ikut, kalo ndk brani ya nonton, jangan jadi tukang analisa, ntar kalo salah analisa jadi fitnah nambah dosa lagi, bukti nya jumlah partisipan mmm sdh 1 jt lbh di indonesia ndk ada yg ribut, kok ente yg tdk join malah ribut, piye toh, orang itu duit2 mereka biarin aja, kok penonton sewot alamaaaak

    BalasHapus
  15. “Jangan nilai sesuatu itu negatif, sebelum kamu terjun ke dalamnya dan mengetahui sistemnya.”

    “Jadi janganlah takut mencoba, karena sesuatu hal pun tidak akan kita tau hasilnya positif atau negatif sebelum kita mencobanya.”

    “Jangan bicara tentang JAMINAN...!!! Karena harta kita, atau pun Nyawa kita tak ada yang menjamin bahwa esok masih ada..”

    Terima Kasih,

    BalasHapus
  16. tai kan udah ketahuan busuk jadi ga' perlu di coba-coba lagi.. tapi kalo' MMM kan tidak ada yang tau kalo' busuk atau tidaknya.. makanya kalo' mau komen itu harus betul-betul tau isinya dan di fahami, jangan cuma penampakan n kulitnya aja yang di pelototin terus komen yang jelek-jelek... orang pemberani itu yang siap menerima resiko apapun... maaf saya tidak pro dan kontra, hanya menjembatani temen2 yang ada di sini agar tidak saling menjelek-jelekan... "Satu Nusa Satu Bangsa" masih ingat-kan??!??

    BalasHapus
  17. kenapa ya kita masih percaya sama penipu yg pernah dipenjara,tolol betul kita,siapa yg berani jamin uang kita,apa anggota mmm indonesia yg berani.kalau ada yg memberi garansi hub saya 081339407890.

    BalasHapus
  18. Apakah ada aturan atau norma yang melanggar Manusia saling membantu satu sama Lain..???
    Jangan asal tulis blog kalau anda tidak tahu tentang system MMM dan belum pernah mencobanya.
    Untuk teman2 Mavrodian Indonesia, mari kita jaga system MMM ini, karena MMM ini adalah kita dan untuk kesejahteraan kita.
    Jangan dengarkan orang2 yang sok tahu tentang MMM.
    Mereka hanyalah orang2 yang mencoba untuk menghancurkan system MMM yang sudah semakin dikenal banyak orang.
    Dari Sabang sampai Merauke, dari Sumatera sampai Papua, mari kita bersatu dalam Bhineka Tunggal Ika.

    LONG LIVE MMM.

    BalasHapus
  19. Kalo untung kan kita yg untung kalo rugi kita yg rugi...... ngapain byk bacot long live mmm.....

    BalasHapus
  20. saya juga anggota mmm dan sudah beberapa kali merasakan manfaatnya. Yang diomongin di atas ada benarnya. Coba ambil hikmahnya aja, karena yang namanya piramida suatu saat akan mencapai titik jenuh.


    BalasHapus
  21. Sampai sekarang saya belum pernah mendapatkan jawan yang memuaskan dari orang MMM. Tanpa menjual dan tanpa memberika jasa, dari mana MMM dapat memberikan orang 30%? pasti jawabannya "Dari orang yang memberikan pertolongan" itu artinya ketika orang memberikan pertolongan maka dia juga membutuhkan orang yang memiliki invest lebih besar lagi untuk mengembalikan uangnya dan +30% keuntungannya, dan pola ini akan berlanjut terus. Klo gitu misalkan bulan pertama nilai invest lebih besar dari bulan berikutnya yang memiliki invest lebih kecil, bukankah itu scam?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Salam. Jika smua nasabah bank menarik tabungannya, kira2 bank bisa bayar gk ya?
      Tp kira2 nasabah mau gk ya smua narik dananya?
      Kyknya gk mau deh. Mirip MMM. Bedanya nyimpan di bank profit minim tp di MMM JOSSS
      tinggal ente pilih mana..

      Hapus
  22. Sebenernya jelas tertulis di dekstop MMM, ada Beli Mavro n Jual Mavro.
    Saya pikir istilah bantu dibantu itu diserahkan kepada member.
    Kalo memang berniat memabantu, ya memang prakteknya member memberi sejumlah uang ke member lain, dengan konsekuensi, ketika ada hal2 yang tdk diinginkan terjadi, harus ikhlas.

    BalasHapus
  23. Sabar ya para mavrodian.. sdh cukup kita nikmati bonus yang sangat memuaskan 30% bonus reward, 10% bonus referal,5% bonus leader,sisanya dapet bonus bacotnya negatron hahaha.. sabar banyak negatron yang semakin galau akhir2 ini...salah satunya yang nulis artikel ini

    BalasHapus
  24. Yang nulis kebanyakan makan tai tuh.... jadi ngomongnya nggak pake mulut... tapi pake burik... jadi yang keluar ya tai juga... Untung yang didapat dari MMM dipake buat cari untung lagi, dan untung yang kedua dipake buat cari untung lagi.... nah dari mana ruginya...???? Long Live MMM

    BalasHapus
  25. Oia ada yang lupa, mau bilg ama yang buat blok ne makasih banyak dan syer infonya nya, karna setelah anda buat blok ini simpatisan MMM mulai dari sabang sampai maroke berdiskudi diblok anda. Sengkiyuuuuuuu...... Love u....

    BalasHapus
  26. belajar dari pengalaman merupakan guru yang terbaik..MMM nga beda jauh dengan saudara2nya bisnis online yang pernah merajai di indonesia sebut saja speedline..dulu membernya juga banyak sekali..ada yang untung dan ada juga yg buntung..hati2 jika ingin berinvestasi..berpikirlah sebelum melangkah..pertimbangkan janganlah nafsu menguasai diri kita karena hanya menginginkan keuntungan semata..kasihan saudara2 kita juga

    BalasHapus
  27. Setelah sekian lama mempelajari MMM (Manusia Membantu Manusia) saya menyimpulkan ada dua prinsip muamalah syariah  yang dilanggar oleh MMM.

    1. MMM adalah riba sebagaimana yg dimaksud dalam ayat 39 surat ar-Ruum.

    و ما اتيتم من ربا ليربوا في اموال الناس فانه لا يربو عند الله …
    “Dan sesuatu riba yang kamu berikan agar bertambah pada harta manusia, maka riba itu tidak menambah pada sisi Allah.
    Dan apa yang kamu berikan berupa zakat yang kamu maksudkan untuk mencapai keridhaan Allah, maka itulah orang-orang yang melipatgandakan“

    Riba yang dimaksud ayat ini bukan riba hutang piutang, karenanya redaksi riba ditulis (الربا) bukan (الربي)

    Menurut Ibnu Katsir dalam tafsirnya, yang dimaksud riba dalam ayat ini adalah perbuatan memberi hadiah pada seseorang dengan maksud ingin mendapat balasan yg lebih banyak.

    Perbuatan ini jamak dilakukan pada masa jahiliyyah sehingga orang enggan membayar zakat. Nabi sangat membenci perbuatan ini.

    Hal tersebut juga dikuatkan pada firman Allah di ayat 6-7 surat al-Mudassir.

    “Dan Janganlah kamu memberi (dengan maksud) memperoleh (balasan) yang lebih banyak. Dan untuk memenuhi perintah Tuhanmu, bersabarlah”

    2. MMM menjadikan uang sebagai komoditas, bukan alat tukar.

    Dalam prinsip muamalah Islam, Uang hanya sebagai alat tukar bukan komoditas yang diperjualbelikan atau mendatangkan keuntungan tanpa aktifitas.

    MMM adalah money game skema ponzi dalam cara gamblang. Arisan berantai. Tidak ada komoditas yang diperjualbelikan tapi nilai uang yang bertransaksi di dalamnya bertambah 30%.

    Aktivitas MMM didasarkan pada upaya member get member agar transaksi terus berputar dan member lama mendapat keuntungan posisi.

    Member MMM akan memberi bantuan (Give Help) ke member lain yang ditunjuk sistem dengan nominal 1jt misalnya. Setelah transaksi dikonfirmasi, si pemberi bantuan akan berharap pada sistem agar dia juga mendapat bantuan senilai 1jt+30%.

    Nagh aktifitas itu dibungkus dalam bahasa sedekah. Sedekah yang dimaksudkan agar mendapat imbalan yg lebih banyak seperti dimaksud dalam poin 1.

    Jadi? MMM adalah praktik Jahiliyyah yg dikemas ulang.

    BalasHapus
    Balasan
    1. @Diah, komentar ada lebih memberikan pencerahan u/ saya.. Thanks yaa..

      Hapus
    2. benar sekali.. terimakasih sudah menberi pencerahan untuk saya. memang pertimbangan saya saat ini adalah tentang kaidah islam tentang keuntungan 30% itu.. sekali lagi terimakasih..

      Hapus
  28. Long laife MMM, sukses selalu MMm.
    salam WWW.MMMJABAR.COM

    BalasHapus
  29. Anehh.bukan aneh sih tepatnya...kalo segitu gampang tanpa kerja...katanya.
    Seharusnya di indonesia pasti sejahtera

    BalasHapus
  30. Gag usah pada ribut!! Aku tantang member2 mmm. Kirimin uang 1 jt aja buat ane gabung di mmm. Jika emang bner ane gag ngrasa ditipu dan dpet hasil bakal aku kembaliin uangnya. Dan bakalan posting disini lagi klo mmm bukan penipuan. Kalo ada yg berani hub 085728682328 jika gag ada yg brani brarti mmm penipuan dah gitu aja. Mana tadi yg gajinya nyampe 180 jt. Buktiin bro kalo duit 1 jt gag ada apa apnya.
    Regard: Anif

    BalasHapus
  31. Seandainya kebusukan yg dibicarakan benar adanya, Tolong dibaca ini dlu gan :

    Emang Kalo Iya knp bro? Masalah buat Loh.. loh.. loh..!?
    Klo niat mau ngasih tau yg baik tp org yg dikasih tau ngeyel kok ngotot sich..
    Gw aja yg baru mau regist and tertunda gr2 MT percaya² aja tuh.. no problem!!

    Gw kasih tau Motto gw nich buat yg Kontra :
    1. Klo mau Nyumbang/Membantu dsni, sumbang se Ikhlas x aja gak usah di paksain (jd gak merasa dirugikan). Klo gak di bls di Dunia lwt MMM ya nanti di bls di akherat sama Tuhan, toh manusia pd dsr x membantu krn kasihan meliat saudara x yg kekurangan atau mkin jg krn tau kalau ber Sedekah akan di gnjr berlipat2 oleh Tuhan..
    Jadi seandainya Sistem x ditutup kita sudah siap Mental Lahir & Bathin !!

    2. Kalo niat untuk memperbaiki Kehidupan atau mencari keuntungan sebanyak² nya di MMM ya monggo, klo perlu cpt² kaya aja sblum MMM kolaps & tercapai yg dicita²kan. Yg pasti org mengajak org lain untuk ikut join di MMM beda² alasan x bro, mkin krn mrka sdh merasakan nikmat x rezeky mengalir tiada henti krn membantu org lain tp ingin org² terdekat & tersayang x jg mengikuti jejaknya..

    Nah pertanyaan x, bagaimana dgn org yg hanya mengkritik, tidak mencoba berpikir maju & positif, hanya meliat org laen sukses & takut mencoba? apa yg anda hasilan dr ngotot menasehati org?

    Jawab x bro, Selamat kalian akan mndptkan murka Tuhan & jg dr org² yg telah anda paksa utk sepaham dgn Anda. Krn di Agama saya, ada 3 tata cara yg bnr ttg cara menasehati Org laen yg ngeyel/ngotot tp ttp tdk memaksa..

    Seandainya MMM kolaps, bagi yg udah lama join atau yg di atas setidaknya klo yg bnr2 dermawan/tdk kikir. mereka minimal sdh membantu mensejahterakan anggota keluarga x sendiri, memerdekakan dirinya dr perbudakan kaum miskin & kaya atau apalah istilahnya. atau mkin org yg dermawan yg selalu menyumbangkan 2.5% harta yg didptnya krn sdh kaya di MMM sehingga org laen jg mrasakan manfaatnya..

    Sedangkan anda yg hanya menghujat & menasehati org laen hanya gigit jari meliat kesuksesan org laen serta menanti2 kpn MMM kolaps tanpa memberikan kontribusi apapun selain berjudi dgn praduga anda, bangkrut cpt.. atau tidak.. kolaps.. atau trus Jaya!! teruslah yakin dgn pndpt Anda masing²..

    Ada statment mengatakan bagaimana klo MMM kolaps atau Mavrodi mnytkn bangkrut dlsb.. Kasian member² di bwh atau yg baru join blum dpt apa² uang sdh melayang. Jawaban x hanya satu : "Mungkin" mreka awal² x org seperti anda yg selalu mengkritik & ingin meliat org lain dlu sebagai tumbal jika sesuatu usaha itu gagal, dan baru join stlah sdr akan kbodohan x selama ini..

    Lagian suruh sapa join blkngan klo toh bnyk yg koar² dgn bukti² dan testimoni yg sdh sangat² jelas hasilnya.. So jgn hilangkan kesempatan Emas anda untuk memperbaiki kehidupan Anda msing² & membantu org² disekitar Anda, toh smua org gak niat ngajak org laen hnya utk mrugikan org laen.. apalagi keluarga Sendiri. Klo niat Pak Mavrodi seandai x bnr tdk baik itu urusan dia toh kita² niat x Ikhlas Sukarela membantu kesesama, bkn membantu Pak Mavrodi mencuri uang Indonesia meskipun badan MAL bnyk di Indonesia, ya kita percaya x dsni knp nggak gitu loh..!?

    Jd tentukan Pilihan Anda.. ^^
    Long Life MMM

    BalasHapus
  32. Mau nanya gan mana yang lebih baik mmm atau mss

    BalasHapus
    Balasan
    1. Mss lebih baik gan.dapat ijin usaha perdagangan secara legal.Produknya jelas. Sudah terdaftar d BPOM RI. Dapat sertifikat GMP international. Apalagi marketing plannya dahsyat gan. Bonus di bayar harian,mingguan,bulanan,. Gaji dibayar per hari gan. Bisnis terlama di asia sejak tun 2003. Alhamdulilah founding fathernya dari orang kita sendiri gan. Anggota DPR komisi VI Ir. Sukur Nababan. Jadi gag ada unsur penipuan .ga perlu takut di tinggal kabur. Percaya sama ane. Di MSS bukan cuman duit yang di dapet. Kesehatan badan , pembentukan karakter seorang pemimpin dan kemandirian ekonomi. Untuk info lebih lanjut hubungi ane gan 085747492548/pin bb 7425c1c3.
      Salam dahsyat mss.

      Hapus
  33. Gak perlu bicara tentang agama, gak perlu bicara tentang tai, gak perlu ngotot paling bener analisanya.

    Analisa secara gobloknya, system MMM sama dengan bank.

    Dibank hasil bunga pinjamannya mencapai 50% lebih setiap bulannya.
    Yang dikasih ke penabung hanya 0.5% per bulan.
    Buat gaji karyawan dan biaya lain2 mencapai 20%
    Sisanya 30%an untuk pemilik.

    Karna MMM pengelola/system tidak terima uang, bagi hasil 30% semua untuk penabung dari hasil peminjam yang butuh untuk tamban modal kerja atau kebutuhan lainnya. Dan peminjam tidak dikenakan beban bunga.

    Untuk penulis, tulisan yang anda ambil ditulis sejak tahun 2012 bulan desember dan ada disebutkan bahwa MMM hanya akan berjalan 6 bulan.
    Nah sudah berapa bulan tuh MMM berjalan sampai sekarang ?
    No problem tuh. Malah terus meningkat member komunitasnya.
    Dan ternyata banyak yang dulunya mencaci malah bikin system sama persis dengan MMM yang rata2 dimulai bulan Mei-Juni 2014. Cek aja sendiri pasti bisa kan ?

    Sebelum ngikut MMM, saya sudah melakukan study pribadi selama hampir 2 bulan, dan memang benar MMM ADALAH SYSTEM YANG SANGAT BERESIKO TINGGI .... TAPI DAPAT TERUKUR DAN TERKONTROL.

    OJK TIDAK AKAN PERNAH MELAKUKAN AUDIT ATAU PENYIDIKAN karena:
    1. MMM tidak mengumpulkan atau menampung uang.
    2. Karena tidak ada kegiatan penampungan uang, maka tidak juga ada duit yang bisa diminta oleh OJK sebagai biayanya. Jadi OJK terhadap semua lembaga keuangan yang dia monitor dan kontrol mendapatkan uang sebagai sumber dananya untuk operasional mereka sesuai dengan besarnya omset atau keuntungan atau apalah namanya dari tiap2 lembaga keuangan yang dinaunginya.

    BERANI MELANGKAH ARTINYA KEGAGALAN 50 %
    TETAP DIAM DAN TERIAK2 BERTEORI MACAM2, ARTINYA KEBERHASILAN 0% (amsyong, omdo, nggedabrus, No Action Talk Only).

    Salam LL MMM

    BalasHapus
    Balasan
    1. "Dibank hasil bunga pinjamannya mencapai 50% lebih setiap bulannya.
      Yang dikasih ke penabung hanya 0.5% per bulan.
      Buat gaji karyawan dan biaya lain2 mencapai 20%
      Sisanya 30%an untuk pemilik.

      Karna MMM pengelola/system tidak terima uang, bagi hasil 30% semua untuk penabung dari hasil peminjam yang butuh untuk tamban modal kerja atau kebutuhan lainnya. Dan peminjam tidak dikenakan beban bunga."

      Anda lupa satu hal mas, Bank mendapat profit dari bunga pinjaman/kreditur sehingga dapat MEMBAGI hasilnya dengan karyawan ataupun debitur. Sedangkan MMM tidak mendapatkan profit apapun dari kreditur. Lalu bagaimana bisa memberikan profit ke para debitur ? Maka sistem perlu member baru yang bersedia PH untuk menggaji para debiturnya dan begitu seterusnya. Jadi jangan disamakan karena sangat jelas sumber dana untuk pemberian profitnya tidak sama.

      Hapus
  34. Untuk Menjawab penyataan Mba Diah Purnomo cek Link ini :

    http://sukseslonglivemmm.blogspot.com/2014/05/hukum-mmm-menurut-islam.html

    Ringkasan isi di Link di atas :

    Secara dhabith, hukum MMM adalah HALAL
    karena hukum asal tersebut belum ditemukan larangan yang mengarah kepada pengharaman.
    Kaum muslimin jangan salah faham dengan kami, kami bukan membuat hukum tentang MMM, bukan kapasitas saya memutuskan halal atau haram.
    Kami menghalalkan karena belum menemukan illat (cacat hukum) dalam MMM, atau yang mengarah kepada perbuatan haram /yang dilarang.
    Jadi, sebelum ada larangan yang jelas tentang system MMM, maka hukumnya tetap kembali ke hukum semula, yakni HALAL
    Alasannya adalah :
    - MMM masalah muamalah baru yang belum ditemukan penyimpangannya secara syar'i
    Hukum ini akan berubah jika MMM cacat hukum.
    Antara lain :
    - Riba
    MMM sama sekali tidak berhubungan dengan jual beli dan hutang piutang, tetapi pemberian. Adanya penambahan 30% bukan dari orang yang ditransfer, tetapi dari orang lain yang memberi suka rela. Perkara memberi ikhlas atau tidak, urusan hati masing2, dan tentu saja tidak lantas menjadi haram hanya karena niat yang salah.Contoh anda menyumbang masjid, tetapi tidak ikhlash, maka uang tersebut tetap halal, bukan menjadi haram karena salah niat.
    - Gharar (Penipuan)
    Di MMM. Tak ada celah menipu. Pihak management MMM. Sama sekali tidak menerima SETORAN uang ke perusahaan layaknya investasi.
    - Zhulmun
    Ada akad yang menzhalimi satu pihak dan hanya menguntungkan pihak lain.MMM jelas menguntungkan semua pihak.
    - Terpaksa/ Tiada Rela
    Sedangkan di MMM sejak PH seseorang dikondisikan agar benar-benar tulus dan suka rela membantu. Demikianlah, artinya system benar, perkara orang tidak rela saat membantu, tidak menggugurkan system.
    - Mengandung Unsur Perjudian.
    Sangat jauh berbeda antara MMM dengan perjuadian.Dalam judi jelas2 spekulasi, pasti ada yang hancur dan untung besar, pasti ada yang kecewa, sebab dalam judi ada istilah kalah dan menang.Sedangkan di MMM. "Menang semua", untung semua, senang semua.

    BalasHapus
    Balasan
    1. "Contoh anda menyumbang masjid, tetapi tidak ikhlash, maka uang tersebut tetap halal, bukan menjadi haram karena salah niat".

      Yups, benar uangnya tetap halal. Lantas bagaimana dengan penyumbangnya ? Jika penyumbangnya secara sadar terus menerus tidak ikhlas menyumbang apakah itu juga dibenarkan ?

      "Sedangkan di MMM sejak PH seseorang dikondisikan agar benar-benar tulus dan suka rela membantu. Demikianlah, artinya system benar, perkara orang tidak rela saat membantu, tidak menggugurkan system."

      Ah yang bener . . . Anda sekarang membantu nih, tapi bulan depan duitnya pasti anda minta lagi. Pake harapan dapet plus2 30% pula. Bilang aja investasi, gak usah malu2 lah. Kita sama2 member kok. Kita kejar profitnya lho.

      Hapus
  35. Ada tontonan menarik rupanya : para idiot yg sok pintar pada mengongong haha... Mbok ya pada sadar kalian itu ributin ap sampe bawa Tuhan ... Hadehh ambisi kalian itu kelihatan bged kalo kalian itu sudah menyembah uang bukan Tuhan ...idiott goblok kalian itu...

    BalasHapus
  36. Hari ini GA d sulsel sudah d pending slama 2 minggu.. Hahahaha.. Sudah mulai goyang nihh.. :D

    BalasHapus
  37. Yang udah gabung di MMM td ngundang nyokap ane suruh ikutan. Dia katanya udah sukses udah bisa beli mobil. Lah dateng promosiinnya pake sendal swallow . Pake motor butut. -_- yg gitu dibilang sukses? Hahahahaha nipu itu jelas.

    BalasHapus
  38. Saya tertarik ikut MMM, tetapi masih ada pertanyaan yang mengganjal di benak saya. Saya harap agan2 sesepuh MMM bisa menjawab pertanyaan saya.

    - Dengan segala keterbatasan, saya membuat suatu "pengandaian" dengan membuat MINIATUR MMM dengan melibatkan 10 orang teman termasuk saya di dalamnya. Dan masing2 orang memiliki dana MAKSIMAL 1juta untuk membantu. Yang artinya sudah ada total 10jt dana yang akan berputar.

    - Bulan ini Si A mentransfer uang 1jt untuk membantu siapa saja yang membutuhkan. Artinya total dana yang berputar MASIH 10 juta.

    - Bulan berikutnya Si A meminta bantuan atau bisa juga dikatakan meminta uangnya kembali sebesar yang dia bantu yaitu 1jt. Dan kebetulan Si B pada saat itu memberikan bantuan sebesar 1jt untuk membantu. ( disini jumlah uang yang berputar masih 10jt )

    - Si A mendapatkan uangnya kembali sebesar 1jt, TETAPI PLUS 30% reward yang berarti 1.300.000

    - Jika Si B hanya mampu membantu 1jt maka dari mana Si A mendapatkan PLUS 300.000 tersebut ? Sebab total uang yang berputar di sini menjadi 10.300.000.


    - Mohon pencerahan agan2 sesepuh MMM sekalian. Sebab penting bagi saya untuk tahu darimana 300.000 tersebut berasal.

    BalasHapus
    Balasan
    1. NARACHIN berkata : sudah om lupakan saja keinginan itu ........ gak perlu pakai pencerahan daripada nangis air mata

      Hapus
  39. Reward 30%/bulan memang benar adanya, bahkan bisa lebih jika tau trik2nya. Saya tahu sendiri dari beberapa teman saya yang mencoba dengan modal awal 5juta hanya dalam hitungan bulan menjadi 15 juta. Dan sekarang dia keluar dari kerjaan karena menganggap tidak perlu kerja untuk dapat menghasilkan uang banyak,cukup duduk didepan laptop sekitar 20-30 menit . Dan itu fakta, memang setiap bulan dia dapat 30% dari modal yang dia transferkan.

    Jika memang semudah itu menghasilkan uang tanpa bekerja maka tidak akan perlu lagi ada lapangan pekerjaan. Kita tinggal transfer dan tarik saja tiap bulannya. Sekali lagi saya tegaskan, saya mengakui 30% profit yang diberikan. Saya pikir perkataan teman saya ada benarnya juga, tidak perlu kerja konvensional. Dengan modal awal 10-30 juta ( 1-3 akun ) saja sudah cukup untuk keperluan sehari. Kita perlu kampanyekan MMM agar orang2 diluar sana tidak perlu susah payah siang malam banting tulang. Ada easy money sekarang.

    BalasHapus
  40. tolong member mmm, beri tahu saya kondisi mmm saat ini bagaimana, masih stabil apa uda mulai goyah?
    soalnya saya mw ikutan tapi masih ragu.
    thank's

    BalasHapus
  41. MMM Sudah mulai macet.. Jd jelas siapa yg pintar dan bodoh... Hahahaha..

    Kira2 siapa yg mngganti uang yg masuk dr participant baru... PARAHHH....

    BalasHapus
  42. MMM pada akhirnya akan seperti JSS Tripler atau Profitclicking yg menjadi SCAM. beberapa blog yang menulis profitclicking scam juga bernasib seperti blog ini, di caci maki oleh para membernya, namun pada akhirnya mereka semua menyadari kenyataan bahwa JSS Tripler yg dulu mereka bela mati-matian kini telah berakhir SCAM. jdi menurut saya open mind aja toh kita juga tidak bisa menjamin setiap bisnis itu bakalan terus berjaya.

    BalasHapus



  43. CUIHHHH MMM KAPRET,,DUIT GW GA TAU JUNTRUNGANNYA 4JT. GW BUKAN NEGATRON!!!!! DUIT GW GA JELAS BILANGNYA BEKU TAPI MAU CAIR HARUS PH,YANG ADA AJA GA KEBUKTI DSURUH PH LAGI,GW GA AKAN JATUH KE OBANG YANG SAMA,ALESAN SISTEM RUSAK BEBERAPA BULAN 2X RESTART(APA UDAH RESTART LAGI K3 K4 ATAU K10)

    BalasHapus
  44. EKONOMI DAN KEJAHATAN KEUANGAN KOMISI

    Kejahatan perhatian .Semua di Nigeria
    Dominan kejahatan ekonomi dan keuangan seperti Biaya Muka
    Penipuan (419), Pencucian Uang, dll telah negatif yang parah
    konsekuensi pada Nigeria, termasuk penurunan PMA
    Investasi di negara dan mencemari citra nasional Nigeria.
    Ancaman kejahatan ini dan pengakuan besarnya dan
    gravitasi situasi menyebabkan pembentukan Ekonomi dan
    Komisi Kejahatan Keuangan (EFCC). Instrumen hukum backing
    Komisi terlampir EFCC (Pendirian) Act 2002 dan
    Komisi memiliki dukungan tinggi Tingkat dari Presidensi, Legislatif yang
    dan keamanan dan penegakan hukum lembaga-lembaga penting di Nigeria.

    Ini adalah atas ini bahwa saya sebagai akting Ketua menghubungi Anda untuk memberitahu Anda tentang
    penangkapan dan penyitaan properti Mr Fred menghukum Aka
    terlalu banyak uang, Ade Bendel Aka Bapa Tuhan & Mr kayo Benson Aka
    kakudebensaon di sini di Nigeria.

    Dari jejak mereka ditemukan setelah pernyataan pengakuan mereka
    bahwa mereka scammed Anda dan beberapa orang lain dari negara-negara Amerika dan
    Inggris masing-masing jumlah yang tidak ditentukan uang sebelum saya
    asumsi kantor sebagai Ketua.

    Hal ini pada inilah Ekonomi dan Komisi Kejahatan Keuangan
    memutuskan setelah melelang properti mereka disita untuk mengkompensasi
    semua orang yang telah kehilangan uang untuk penipu ini baik melalui Kredit
    Penawaran atau kartu ATM atau Lotty dan semua begitu yang Clain menjadi EFCC dan
    Pengacara yang pernah diterbitkan atau dikirimkan atau jika dikeluarkan tidak nyata.

    Kompensasi tersebut datang dari uang yang direalisasikan oleh Federal
    Pemerintah setelah melelang properti mereka disita, mulai dari
    armada mobil eksotis, perkebunan dan kilang mini milik
    Ghana National antara penipu.

    Anda akan diberikan kompensasi masing-masing dengan jumlah $ 300,000.00 setiap.
    Uang kompensasi Anda akan ditransfer ke Anda melalui Serikat
    Bank of Africa segera setelah Anda menulis dan menandatangani otorisasi
    Surat otorisasi Komisi Ekonomi dan Kejahatan Keuangan untuk
    mentransfer uang kompensasi Anda.

    Jadi saya kami ingin Anda tahu bahwa biaya mentransfer kita akan hapus
    dari uang kompensasi jadi jika Anda sudah scam jadi saya kita inginkan
    Anda untuk mendapatkan kembali kepada kami pada efcccompensationforce69@gmail.com

    Hal
    Ibrahim Lamorde.

    BalasHapus
  45. salam kenal gan, artikelnya menarik dan menambah wawasan saya. Jangan lupa kunjungan baliknya, blog saya menyediakan berbagai macam artikel seperti :
    Kata Kata Cinta
    hadirkanlah
    Kata Kata Galau
    wallpaper keren
    dan masih banyak lagi artikel-artikel menarik lainnya, salam sukses.

    BalasHapus
  46. http://www.themoscowtimes.com/news/article/mavrodi-convicted-of-fraud-in-mmm-trial/197451.html

    Baca tuh artikel di atas kalau susah bacanya pake mbah google translate aje..memang orang Indonesia gampang ditipu2 sama bule2 dan kroco2nya yang ngaku2 sebagai anak buah si Segrei Mravodi.
    Yang penting jangan nagis guling2 kalau tau duitnya ilang ...lapor ke bini or pakliknya ngga bisa ngembaliin duitnya...mudah2an rumah sama sawah ngga ikut tergadaikan gara-gara MMM (Maling Minta Maling)...

    BalasHapus
    Balasan
    1. udah terbukti gan, ttanggaku jual sawah ayahnya buat maen mmm

      Hapus
  47. maaf numpang promo.. khusus untuk 500 member pertama akan mendapatkan pulsa all operator 50rb selama 10 bulan alias daftar lsng balik modal (no tupo,no jual,no belanja bulanan),buruan mumpung masih baru baru 90an member.minat chat me 53825a2a or wa/sms 081225460862 bisa lihat di http://www.pulsaini.com Trims. .

    BalasHapus
  48. Kalau niatnya memang pengen membantu sesama, disedekahkan aja ke lembaga resmi seperti panti asuhan atau lembaga amal, sudah jelas duitnya buat membantu orang yg membutuhkan. Namanya membantu pasti gak akan mengharapkan imbal hasil apa2.
    Kalau di MMM ini bahkan kita tidak tau siapa yg kita beri bantuan, tidak ada kejelasan siapa yg kita bantu.
    Hayo ngaku, siapa disini yg ikut MMM yg hanya murni pengen membantu orang lain? Atau mungkin hanya pengen mendapatkan keuntungan 30% tiap bulan aja,,, hihihi

    BalasHapus
    Balasan
    1. tetanggaku aja smpek jual sawahnya buat maen mmm krna bnyak ngutang bung wjwkkwkwkw

      Hapus
    2. Rahasia Sukses MMM jangan menjadi penolong nomor satu. karena pasti akan jadi modal motivate up to down liner.

      Hapus
  49. Mana para OTAK DUNGU yg kmaren membela MMM.. Udah rasain tainya yahh... Hahahaha

    BalasHapus
  50. Mana para OTAK DUNGU yg kmaren membela MMM.. Udah rasain tainya yahh... Hahahaha

    BalasHapus
  51. Makasih infonya gan, sangat menarik.

    SAYA JUGA MAU BAGI KABAR GEMBIRA.... LOWONGAN BISNIS
    JIKA ANDA SUDAH BOSAN DAN JENUH DENGAN BISNIS ONLINE YANG SELALU SAJA MENYURUH ANDA MENCARI MEMBER LAGI, INILAH JAWABANYA,,,,, BISNIS YANG BENAR2 DAHSYAT, TIDAK PERLU CARI MEMBER/ DOWNLINE, CUMAN SEBAR FORMULIR PENGUNJUNG,
    COCOK UNTUK SEMUA UMUR DAN KALANGAN, PELAJAR, MAHASISWA SAMPAI IBU RUMAH TANGGA.
    100% HALAL DAN BUKAN SCAM. SATU2NYA BISNIS dg BAYARAN PALING MAHAL.
    untuk INFO LEBIH LANJUT, SILAHKAN

    KLIK DISINI
    atau
    BUKA LANGSUNG DISINI

    BalasHapus
  52. mmm tinggal masa lalu disini yang legit tiap hari panen dolar

    http://www.transferdolar.tk

    udah aliyah buktikan dapet $10890 hanya dalam waktu 22 hari

    http://carakayaaliyah.blogspot.com/2015/05/cara-kaya-aliyah.html

    BalasHapus
    Balasan
    1. @himatul aliyah=transferdolar=penipu jgn tergiur sdh banyak korban http://m.kaskus.co.id/lastpost/55fa61991ee5df76138b4567

      Hapus
  53. Mending beli lego Di papoyz gan

    BalasHapus
  54. MMM=Manusi Menipu Manusia
    Sebelum anda terjerumus di MMM lebih baik baca ini lebih bermanfaat http://goo.gl/Yt0fOk

    BalasHapus
  55. MMM=Manusia Menipu Manusia=Manusia Makan Manusia

    Sebelum anda terjerumus di MMM lebih baik baca ini lebih bermanfaat http://goo.gl/Yt0fOk

    BalasHapus
  56. target nya orang di kampung2 yang buta akan namanya investas owh ya main di blog ane ricoa14.blogspot.com

    BalasHapus
  57. MAAF SAYA HANYA INGIN BERBAGI CERITA KEPADA ANDA YANG PENGGILAH TOGEL KALAU , AWALNYA ITU SAYA CUMA PENJUAL KERUPUK KELILIN YANG PENDAPATANNYA TIDAK SEBERAPA., SAYA PUNYA TIGA,ANAK DAN HUTAN KAMI PUN TAMBAH MENUMPUK, ANAK JUGA BUTUH BIAYA SEKOLAH,DAN AKHIRNYA SAYA DIPERTEMUKAN DENGAN NOMOR HP MBAH SURYO , DAN MENCERITAKAN SEMUANYA,AKHIRNYA SAYA DI KASIH ANGKA GHOIB 4D, ALHAMDULILLAH ITU PUN TEMBUS,DAN DENGAN ADANYA BANTUAN DARI MBAH SURYO , SEMUA HUTANG SAHUTANG SAYA SUDAH PADA LUNAS SEMUA BAHKAN SEKARANG INI SAYA SUDAH BUKA USAHA SENDIRI!!! INI KISAH NYATA DARI SAYA DAN SILAHKAN ANDA BUKTIKAN. SENDIRI,BAGI YANG BERMINAT HUB MBAH SURYO DI NOMOR INI ; 082-342-997-888

    BalasHapus
  58. Kunjungi juga bisnis online yang lebih bagus dari mmm http://d4fblogspot.blogspot.com

    BalasHapus
  59. Halo,

    Nama saya Mia Aris.S. Saya ingin menggunakan media ini untuk mengingatkan semua pencari pinjaman sangat berhati-hati karena ada penipuan di mana-mana. Beberapa bulan yang lalu saya tegang finansial, dan putus asa, saya telah scammed oleh beberapa pemberi pinjaman online. Saya hampir kehilangan harapan sampai seorang teman saya merujuk saya ke pemberi pinjaman sangat handal disebut Ibu Cynthia yang meminjamkan pinjaman tanpa jaminan dari Rp800.000.000 (800 JUTA ) dalam waktu kurang dari 24 jam tanpa tekanan atau stres dengan tingkat bunga hanya 2%.

    Saya sangat terkejut ketika saya memeriksa saldo rekening bank saya dan menemukan bahwa jumlah i diterapkan untuk dikirim langsung ke rekening saya tanpa penundaan. Karena aku berjanji padanya bahwa aku akan berbagi kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi, jika Anda membutuhkan pinjaman dalam bentuk apapun, silahkan hubungi dia melalui emailnya: cynthiajohnsonloancompany@gmail.com

    Anda juga dapat menghubungi saya di email saya ladymia383@gmail.com.
    Sekarang, semua yang saya lakukan adalah mencoba untuk bertemu dengan pembayaran pinjaman saya bahwa saya kirim langsung ke rekening bulanan.

    BalasHapus
  60. RECEIVE PASSIVE CASHFLOW FROM REAL BUSINESS.
    GET PAID EVERY 2 WEEKS
    http://promo.ecorevenue.com/?id=c9a846ba95ef21

    BalasHapus
  61. http://www.asetfb.com/?id=sakura lg promo bonus besar silakan dicoba anda pasti ketagihan

    BalasHapus

  62. Tuan Nyonya
    Terutama di seluruh dunia, Anda perlu pinjaman uang antar individu untuk mengatasi kesulitan keuangan akhirnya memecahkan kebuntuan diprovokasi oleh bank, oleh penolakan file aplikasi pinjaman Anda. Kami adalah jaringan ahli keuangan swasta mampu membuat pinjaman untuk jumlah yang Anda butuhkan dan dengan kondisi yang membuat hidup Anda lebih mudah. Kami dapat membantu Anda dalam bidang berikut:
    Keuangan *
    * Home Loan
    * Investasi Pinjaman
    * Auto Pinjaman
    * Konsolidasi hutang
    * Line of Credit
    * Kedua Mortgage
    * Akuisisi kreditan
    Anda terjebak, Bank dilarang dan Anda tidak mendapatkan manfaat dari bank atau Anda lebih baik memiliki sebuah proyek dan membutuhkan pembiayaan, kredit buruk atau membutuhkan uang untuk membayar tagihan, uang untuk berinvestasi pada bisnis. Sementara kami siap melayani anda untuk aplikasi pinjaman pribadi Anda dari € 500 sampai € 10 juta untuk masing-masing tertentu dapat membayar tingkat bunga 2%. Kami berada dalam posisi untuk memenuhi peminjam kami dalam waktu 2 jam sejak diterimanya permohonan mereka.
    Silahkan hubungi kami untuk lebih jelasnya;
    dangotegrouploandepartment@gmail.com
    dangotegrouploan.wordpress.com

    BalasHapus